Motor matic sudah menjadi motor yang paling banyak penggunanya dalam beberapa dekade terakhir ini di tanah air, nah warta atumotive kali ini akan memberikan beberapa tips cara merawat motor matic biar tetap awet dan tidak cepat rusak. Oke di bawah ini adalah cara caranya yang mungkin harus anda lakukan. Merawat Motor Matic dan Caranya !
- Ganti oli mesin setiap 2.000 KM atau sesuai rekomendasi buku petunjuk
- Ganti oli transmisi setiap 7.500 KM atau sesuai rekomendasi buku petunjuk
- Ganti oli shockbeker setiap 10.000 KM atau sesuai rekomendasi buku petunjuk
- Ganti V Belt (letaknya disamping roda) setiap 25.000 km dan diservis setiap 10.000 KM
- Cek secara berkala:
- AKI motor karena motor matic banyak menggunakan daya dari AKI
- Karburator, servis karburator tiap 3 bulan sekali
- Busi, selalu gunakan busi original
- Filter udara
- Cek rantai
- Lakukan services berkala 2 bulan sekali
- Panaskan mesin selama 5 menit sebelum motor dijalankan
- Periksa tekanan angin ban, jangan terlalu keras dan juga jangan kurang angin.
- Gunakan yang asli, sparepart asli dan bengkel resmi
Itulah Tips cara merawat motor matic untuk anda pengunjung blog warta automotive. semoga bermanfaat
No comments:
Post a Comment