Lebaran 2012 sebentar lagi akan segera tiba, bagi anda yang sedang merantau dan hanya merencanakan mudik dengan sepeda motor harus punya rencana yang matang tentunya, karena biasanya jalanan akan penuh sesak dengan kendaraan mobil dan sepeda motor pada hari raya lebaran tersebut.
Nah Warta Automotive jauh jauh hari memberikan tips Mudik Lebaran 2012 dengan Sepeda Motor tersebut. Hal ini berdasarkan pengalaman Warta Automotive yang senantiasa melakukan mudik lebaran dengan menggunakan sepeda motor. Apa saja yang Warta Automotive lakukan tersebut.
1. Warta Automotive selalu melakukan service motor sebelum melakukan mudik, yaitu dengan mengecek mesin motor dan jika hal tersebut diperlukan makan motor di service sampai keadaan ok.
2. Warta Automotive melakukan mudik lebaran seminggu sebelum waktu lebaran tiba, kecuali bagi anda yang mendapatkan liburnya pas hari lebaran maka sebaiknya dilakukan setelah lebaran tiba, ya bisa 2 atau 3 hari kemudian, hal ini untuk menghindari kemacetan yang luar biasa.
Itulah mungkin tips Mudik Lebaran 2012 dengan Sepeda Motor untuk anda pengunjung blog ini. Semoga bermanfaat ya.
No comments:
Post a Comment